RAGAM

Satgas TMMD Gencar Komsos di Lokasi Sasaran Pembangunan

×

Satgas TMMD Gencar Komsos di Lokasi Sasaran Pembangunan

Sebarkan artikel ini

Boven Digoel – Satgas TMMD ke-110 Kodim 1711/Boven Digoel aktif melakukan giat Komsos di lokasi TMMD.

Pada Rabu (24/3/2021) Satgas mengajak berbincang bersama keluarga Ibu Wasti Kuruve di Kampung Kombay, Distrik Kawagit, Kabupaten Boven Digoel. Tak hanya itu saja. Satgas juga membawakan sedikit buah tangan berupa snack untuk anak Ibu Wasti Kuruve.(*)