PANGKALPINANG Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Unu Ibnudin, membuka workshop kewirausahaan yang diselenggarakan oleh BKPSDMD Pangkalpinang dengan menggandeng pihak ketiga. Kegiatan ini digelar di Balai Besar Betason, Kamis (13/2/2025). Unu mengatakan,…
ASN

Penerapan Pola Kerja Baru Tunggu Regulasi Resmi
BANGKA SELATAN – Pemerintah Kabupaten Bangka Selatan masih menunggu regulasi resmi dari pemerintah pusat terkait penerapan pola kerja baru bagi Aparatur Sipil Negara. Pola kerja tersebut memungkinkan ASN bekerja dari…

Melalui Negoisasi Intens, 975 Formasi Aparatur Sipil Negara Berhasil Diperoleh
BANGKA SELATAN – Pemerintah Kabupaten Bangka Selatan terus berupaya memperjuangkan status dan kesejahteraan 1.960 tenaga honorer di wilayahnya. Melalui negosiasi intens dengan pemerintah pusat, 975 formasi Aparatur Sipil Negara berhasil…

Oknum ASN Akan Dilaporkan ke Pj Bupati
BANGKA – Ketua DPD KNPI Kabaupaten Bangka, Adi Putra, menyatakan akan melaporkan oknum ASN kepada Penjabat Bupati Bangka, terkait dugaan pungli pada aktivitas penambangan timah di Kecamatan Sungailiat. Adi Putra…

TPP ASN dan Gaji PHL Tetap Aman
PANGKALPINANG – Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama, Budi menegaskan tidak ada pengurangan ataupun pemotongan TPP (Tambahan Penghasilan Pegawai) ASN maupun gaji PHL. Budi meminta agar tidak ada isu miring…

Pemkab Basel Upgrade Aplikasi Presensi Simpegnas ke Versi Terbaru
BANGKA SELATAN – Menanggapi informasi indikasi kecurangan presensi yang dilakukan oleh oknum Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bangka Selatan, pemerintah daerah telah melakukan langkah-langkah untuk mengatasi hal tersebut….

Tidak Ada Ruang Untuk Pelanggaran
PANGKALPINANG – Jajaran pegawai Pemerintah Kota Pangkalpinang mengikrarkan komitmen dalam menjaga profesionalisme dan netralitas ASN menjelang pelaksanaan pemilihan umum kepala daerah serentak 27 November mendatang. Pembacaan netralitas ini dipimpin oleh…

Pimpin Deklarasi Ikrar Netralitas Pegawai
PANGKALPINANG – Secara serentak segenap pegawai membacakan Deklarasi Ikrar sebagai tanda sikap netralitas pegawai dalam menghadapi Pemilihan Kepala Daerah yang akan berlangsung pada November mendatang di Halaman Kantor Gubernur Kepulauan…

Elfin Ajak Wujudkan Penyelenggaraan Pilkada Yang Kondusif
BANGKA SELATAN – Pejabat Sementara Bupati Bangka Selatan, Elfin Ilyas, menyampaikan kepada seluruh Pegawai Pemerintah Kabupaten Bangka Selatan agar mewujudkan penyelenggaraan Pilkada yang kondusif. Hal itu disampaikan Elfin dalam rangka…

Penjabat Walikota Banggakan Disiplin ASN
PANGKALPINANG – Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama, memimpin apel gabungan seluruh jajaran ASN dan PHL di halaman depan kantor Wali Kota Pangkalpinang, Senin (23/9/2024). Apel ini rutin dilaksanakan sebanyak…

Sugito Ingatkan ASN Harus Netral Saat Pilkada
JAKARTA – Penjabat Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, Sugito, menghadiri Koordinasi Nasional yang digagas oleh Badan Pengawas Pemilu di Ecovention Ancol Jakarta, Selasa (17/9). Acara ini dibuka langsung oleh Ketua Badan…

ASN dan PHL Ikut Senam Kolaboratif
PANGKALPINANG – Ratusan ASN dan PHL mengikuti senam kolaboratif Program Seperadik yang digaungkan oleh Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Budi Utama di halaman Gedung Tudung Saji, Jumat (6/9/2024). Sekda Kota Pangkalpinang,…

Jangan Takut Hilang Jabatan
PANGKALPINANG – Pelaksana Asisten II Setda Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Hartono, menegaskan kepada para ASN di lingkungan Pemprov Babel untuk tetap menjunjung tinggi integritas dan jangan takut kehilangan jabatan. “Pegang…

ASN Pemprov Babel Gelar Aksi Solidaritas, Ini 9 Tuntutan Mereka Untuk Korpri
PANGKALPINANG – Ratusan Aparatur Sipil Negara di lingkungan Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung menggelar aksi solidaritas untuk mendorong Korpri Babel memberikan perlidungan hukum atau bantuan hukum. Sebagai bagian kewajiban Korpri…

Mie Go Tekankan Core Value ASN ber-AKHLAK
PANGKALPINANG – Sekretaris Daerah Kota Pangkalpinang, Mie Go menjadi narasumber kegiatan orientasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kota Pangkalpinang tahun 2024 secara virtual di Ruang Rapat Sekda, Senin (12/8/2024)….

Mie Go Kenalkan Nilai Dan Etika ASN
PANGKALPINANG – Sekretaris Daerah Kota Pangkalpinang, Mie Go, menjadi narasumber pada kegiatan orientasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja tahun 2024. Mie Go menyampaikan pengenalan tugas dan fungsi ASN serta memberikan…

Perselingkuhan PNS dan Honorer, Wabup Sebut Pukulan Bagi Pemda
BANGKA BARAT – Wakil Bupati Bangka Barat, Bong Ming Ming, mengakui kasus dugaan perselingkuhan melibatkan PNS wanita dan pegawai honorer pria di salah satu OPD merupakan pukulan bagi pemda. Namun…

Bulan Ini, TPP dan Gaji-13 ASN Basel Segera Cair
BANGKA SELATAN – Bupati Bangka Selatan, Riza Herdavid, menyampaikan kabar gembira. Dia menyebutkan, Gaji ke-13 Aparatur sipil Negara di lingkungan Pemkab basel akan dilakukan bulan Juni ini. Riza mengatakan, hal…

Imbau ASN Tidak Terlibat Politik Langsung
PANGKALPINANG – Pejabat Walikota Pangkalpinang, Lusje Anneke Tabalujan menghimbau Aparatur Negeri Sipil, dan PPPK maupun PHL di lingkungan Kota Pangkalpinang, untuk tidak terlibat langsung dalam Pemilihan Kepala Daerah 2024 mendatang….

Pemerintah Keluarkan Kebijakan WFH, Rencana Sidak Ditunda
PANGKALPINANG – Rencana Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Lusje Anneke Tabalujan, akan melakukan inspeksi mendadak pasca cuti bersama dalam rangka Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriyah harus ditunda. Penundaan sidak itu lantaran…

Ada Struktur dan Ketentuan Yang Harus Dipahami
PANGKALPINANG – Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Lusje Anneke Tabalujan, menyatakan dalam sistem pemerintahan ada ketentuan-ketentuan yang harus dipahami dan dipatuhi oleh seluruh pegawai, baik PNS, PPPK maupun PHL. Hal itu…

Pakai Baju Korpri Lama, Belasan PNS Ditegur Sekda
PANGKALPINANG – Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Lusje Anneke tabalujan, menyinggung sejumlah Pegawai Negeri Sipil yang tidak memakai seragam Kopri sesuai ketentuan. Menurut Lusje, sesuai ketentuan yang berlaku setiap tanggal 17…

Semua Pegawai Punya Tanggung Jawab
PANGKALPINANG – Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Lusje Aanneke Tabalujan, mengungkapkan pegawai pemerintah di semua level memilik tanggung jawab masing-masing. Baik itu Pegawai Negeri Sipil, Pegawai Pemerintah dengan Kontrak Kerja maupun…

Pegawai Jangan Ambil Bagian Membuat Kerusuhan
PANGKALPINANG – Pemilu serentak tahun 2024 sudah selesai dan berjalan dengan baik. Kini tinggal menunggu hasilnya akan diumumkan oleh pihak berwenang. Penjabat Wali Kota Pangkalpinang, Lusje Anneke Tabalujan, bersyukur Pilpres…

Pemkab Seluma Buka Kuota 2.554 Tenaga Pegawai
SELUMA – Usulan pengadaan tenaga ASN dari Pemerintah Kabupaten Seluma telah disetujui Kementerian Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi. Sekretaris Daerah Kabupaten Seluma, Hadianto, mengatakan usulan ASN yang setujui…

Kesempatan Bergabung Jadi ASN dan PPPK, Bangka Barat Buka 1.330 Orang
JAKARTA – Dalam waktu dekat Pemerintah Kabupaten Bangka Barat akan kembali membuka kesempatan untuk bergabung menjadi tenaga Aparatur Sipil Negara di lingkungan pemerintah setempat. Tidak tanggung-tanggung, jumlah kuota yang dibuka…

Sumardi Ingatkan ASN Jangan Tambah Libur
BENGKULU – Anggota DPRD Provinsi Bengkulu, Sumardi, meminta Aparatur Sipil Negara Pemerintah Provinsi Bengkulu untuk tidak menambah libur selama bulan Ramadan ini. Di mana libur ASN Pemprov terhitung sejak tanggal…

Sumardi Ingatkan ASN Agar Tetap Produktif dan Berdedikasi
BENGKULU – Anggota DPRD Provinsi Bengkulu, Sumardi, menegaskan pentingnya agar Aparatur Sipil Negara di lingkungan Pemerintah Provinsi Bengkulu tetap menjaga produktivitas dan dedikasi mereka selama bulan suci Ramadan, tanpa terpengaruh…

Kemenkominfo Gelar Literasi Digital Untuk ASN
PANGKALPINANG – Puluhan Aparatur Sipil Negara mengikuti acara Literasi Digital Sektor Pemerintahan yang diselenggarakan Kementerian Komunikasi dan Informatika, berkolaborasi dengan Badan Pengembangan Sumber Daya manusia Kota Pangkalpinang. Kegiatan yang digelar…