BANGKA – Inisiatif PT Timah untuk menghadirkan Sentra UMKM di Lingkungan Nelayan II Sungailiat, Kabupaten Bangka telah memberikan keberkahan bagi para UMKM. Semula para UMKM hanya menjual produk mereka di…
Mitra Binaan PT Timah

Mitra Binaan PT Timah Sukses Bangun Usaha Minuman Herbal
PANGKALPINANG – Minuman herbal saat ini cukup diminati masyarakat berbagai kalangan. Tak heran, jika ini menjadi peluang usaha yang cukup menjanjikan. Salah satu mitra binaan PT Timah Tbk yang memiliki…

Kisah Transformasi Usaha Nuriah Bersama PT Timah, Dari Pakaian ke Peras Kelapa
PANGKALPINANG – Dalam dunia usaha, kemampuan untuk beradaptasi kerap menjadi kunci kesuksesan. Berbekal kegigihan dan dukungan dari Program Pendanaan Usaha Mikro Kecil PT Timah, Nuriah, mitra binaan PT Timah yang…

PT Timah Evaluasi Mitra Usaha
PANGKALPINANG – PT Timah terus berkomitmen untuk meningkatkan tata kelola perusahaan yang baik dan transparan. Salah satunya dengan melakukan evaluasi terhadap mitra usaha jasa penambangan perusahaan. Melalui Direktorat Pengembangan Usaha…

Bentuk Dukungan PT Timah, Bantu Modal Sampai Pemasaran
PANGKALPINANG – Usaha Menengah Kecil dan Mikro berperan penting untuk mendukung perekonomian masyarakat. Untuk itu PT Timah sejak tahun 2000 silam telah mendukung permodalan UMKM melalui program Pendananaan Usaha Mikro…

Kantin Abarusin Kian Ramai Pengunjung
KUNDUR – Menjalankan sebuah usaha tak semudah dan seindah yang dipikirkan, banyak lika-liku serta tantangan yang dihadapi. Hal inilah yang diungkapkan Abarusin salah satu mitra binaan PT Timah. Abarusin menjalankan…

Naderan Mampu Kembangkan Usaha Ternak Ayam
KUNDUR – Berbekal pengalaman dan pengetahuan tentang peternakan ayam pedaging saat jadi pekerja, kini Naderan (36), warga Desa Lubuk, Kecamatan Kundur, Kabupaten Karimun mampu membuka usaha peternakan ayam sendiri. Dengan…

Usaha Sembako Rusmaliza Berkembangkan Dengan Dukungan Program PUMK PT Timah
KUNDUR – Program Pendanaan Usaha Mikro Kecil (PUMK) PT Timah telah memberikan manfaat bagi para pelaku UMKM di wilayah operasional Perusahaan. Pasalnya, mereka bisa mengembangkan usaha. Hal itulah yang diungkapkan…

Usaha Pletek Ikan Tenggiri Sulsia Makin Eksis
BELITUNG TIMUR – Pulau Belitung tak hanya terkenal dengan keindahan pantainya saja, tapi juga kuliner yang istimewa. Sebagai daerah Kepulauan, kulinernya unggulannya ialah hasil laut. Hal inilah yang membuat Sulsia…

Produksi KUPS Mudong Garam Lestari Meningkat Signifikan
BELITUNG TIMUR – Program pemberdayaan masyarakat yang dilakukan PT Timah telah mendorong Kelompok Usaha Perhutanan Sosial Mudong Garam Lestari Desa Padang, Kecamatan Manggar, Kabupaten Belitung Timur untuk terus berkembang. Setelah…

Usaha Jasa Penatu Terus Berkembang, Rizal Kini Buka Cabang Baru
SELAT PANJANG – Rizal warga Rintis Gang Kemiri Selat Panjang, Kabupaten Kepulauan Meranti, bisa mengembangkan usaha jasa penatunya (laundry) berbekal dukungan modal dari Program Pendanaan Usaha Mikro Kecil PT Timah….

Program PUMK PT Timah Bantu Siti Nurhasanah Kembangkan Usaha
PANGKALPINANG – Usaha rumah kontrakan Siti Nurhasanah warga Kota Pangkalpinang masih tetap eksis hingga saat ini. Meski usaha rumah kontrakan sempat berdampak akibat masifnya pertumbuhan perumahan di Bangka Belitung. Kendati…

PT Timah Berdayakan Kelompok Nelayan
PANGKALPINANG – PT Timah melaksanakan pemberdayaan kelompok nelayan di wilayah operasional perusahaan. Program pemberdayaan yang dilakukan sebagai upaya PT Timah untuk meningkatkan ekonomi masyarakat. Program pemberdayaan bagi kelompok nelayan dilaksanakan…

PT Timah Konsisten Laksanakan Penanaman Pohon
PANGKALPINANG – PT Timah Tbk terus berkomitmen untuk menjaga ekosistem lingkungan yang berkelanjutan. Salah satunya dengan melakukan penanaman pohon di lahan bekas tambang. Pelestarian lingkungan dengan penanaman pohon dapat menciptakan…

PT Timah Perkuat Ekosistem Pendidikan
PANGKALPINANG — PT Timah terus berkomitmen melaksanakan program tanggung jawab sosial dan lingkungan bidang pendidikan di wilayah operasional perusahaan. Program TJSL bidang pendidikan yang dilaksanakan PT Timah mulai dari beasiswa,…

Ini Langkah Nyata PT Timah Tbk Melaksanakan Pengelolaan Lingkungan Berkelanjutan
PANGKALPINANG – Pengelolaan lingkungan yang berkelanjutan merupakan salah satu komitmen PT Timah Tbk dalam menjaga ekosistem lingkungan yang berkelanjutan. Pengelolaan lingkungan yang dilakukan PT Timah Tbk tidak hanya di darat…

PT Timah Tbk Bantu Usaha Pangkalan Gas Elpiji Sueb Haris
BELITUNG TIMUR – Melalui program Pendanaan Usaha Mikro Kecil PT Timah Tbk, Pangkalan Gas Elpiji 3 Kilogram Sueb Haris terus eksis selama lima tahun. Pangkalan gas yang terletak Kampong Arab…

Tahun 2023, PT Timah Laksanakan Beragam Program TJSL
PANGKALPINANG – PT Timah Tbk berkomitmen untuk memberikan dampak ekonomi secara berkelanjutan bagi masyarakat di lingkar tambang. Melalui Program Tanggungjawab Sosial Lingkungan (TJSL) PT Timah Tbk sepanjang tahun 2023 telah…