PANGKALPINANG – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Fery Afriyanto, menegaskan seluruh catatan dan rekomendasi hasil rapat paripurna penyampaian Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Tahun Anggaran 2024…
Fery Apriyanto

Difasilitasi Pemprov-Bank Sumsel Babel, 53 Mahasiswa Mudik Gratis
PANGKALPINANG – Sebanyak 53 mahasiswa asal Pulau Bangka yang berstudi di Palembang, Sumatera Selatan tiba di Pool Damri, Jalan Mentok, Kelurahan Keramat, Pangkalpinang, sekitar pukul 15.30 WIB, Senin (24/3/2025). Puluhan…

Antar Kepulangan Syaikh Abdurrahman Al Ausy
PANGKALPINANG – Setelah 2 hari mengunjungi Provinsi Kepulauan Bangka Belitung untuk kegiatan bulan suci Ramadan, Syaikh Abdurrahman Al Ausy beserta rombongan bertolak ke Yogyakarta dengan menggunakan maskapai Super Air Jet…

Bentuk Kehadiran Negara, 74 Imigran Non Prosedural Asal Babel Berhasil Dipulangkan
PANGKALPINANG – Kebahagiaan, dan tertunainya kerinduan dirasakan orang tua, dan keluarga para pekerja imigran non prosedural asal Kepulauan Bangka Belitung, setelah kerabat mereka akhirnya menjejakkan kakinya kembali di Negeri Serumpun…

Pemerintah Percepat Proses Pengangkatan CPNS dan PPPK
PANGKALPINANG – Didampingi Kepala BKPSDM dan Karo Hukum, Penjabat Sekda Provinsi Kepulauan Banagka Belitung, Fery Afriyanto, mengikuti rapat koordinasi yang secara virtual di Ruang Vidcon Kantor Gubernur, Rabu (19/3/2025). Rapat…

Fery Ikuti Rakor PKPT ANRI Tahun 2025
PANGKALPINANG – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Fery Afriyanto, mengikuti rapat koordinasi dan sinkronisasi mengenai Program Kerja Pengawasan Kearsipan Tahunan Tahun 2025 yang diselenggarakan oleh Arsip Nasional Republik…

MCP KPK Diluncurkan, Upaya Cegah Korupsi di Lingkungan Pemerintahan
PANGKALPINANG – Komisi Pemberantasan Korupsi meluncurkan Indikator Monitoring Center For Prevention KPK tahun 2025 di Jakarta, Rabu (5/3/2025), guna mencegah upaya korupsi di lingkungan pemerintahan. Peluncuran MCP KPK itu disaksikan…

Rakor Pengendalian Inflasi dan Akselerasi Sertifikasi Produk Halal, Penjabat Sekda Hadir Secara Virtual
PANGKALPINANG – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Ferry Afriyanto, mengikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi di Daerah Tahun 2025 dan Akselerasi Sertifikasi Produk Halal secara virtual melalui Zoom Meeting…

Sekda Ingatkan Kewajiban Penerima Bansos Pendidikan
PANGKALPINANG – Pemprov Babel melalui Biro Kesra melaksanakan sosialisasi tata cara proses pencairan dan laporan pertanggungjawaban bantuan sosial bidang pendidikan tahun anggaran 2025. Sosialisasi itu digelar di Ruang Pasir Padi…

Kemendagri Minta Pemda Jaga Inflasi di Momen Ramadhan 2025
PANGKALPINANG – Kementerian Dalam Negeri kembali memberi arahan kepada setiap daerah dalam rapat pengendalian inflasi guna membahas Langkah Konkret Pengendalian Inflasi di Daerah tahun 2025 melalui aplikasi Zoom Meeting, Senin…

Harapan Fery Afriyanto Saat Buka Rapat Kerja Korpri
BANGKA SELATAN – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Fery Afriyanto membuka Rapat Kerja Dewan Pengurus Korpri se- Provinsi Babel, Senin (17/2/2025) di Gedung Serba Guna Junjung Besaoh Kabupaten…

Akan Laksanakan Program Strategi Nasional Pencegahan Korupsi
PANGKALPINANG – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Fery Afrianto, mengikuti Penandatanganan Surat Keputusan Bersama Strategi Nasional Pencegahan Korupsi Terkait Penetapan Aksi Pencegahan Korupsi Tahun 2025-2026. Fery Apriyanto hadir…

Anggaran Program Makan Bergizi Gratis Dibahas di Banggar
PANGKALPINANG – Tim Anggaran Pemerintah Daerah Pemprov Babel bersama Badan Anggaran DPRD Provinsi Babel kembali membahas anggaran program makan bergizi gratis di APBD 2025, Senin (10/2/2025). Rapat yang dipimpin Ketua…

Stella Christie Kunjungi Desa Perlang
BANGKA TENGAH – Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains Dan Teknologi Republik Indonesia, Stella Christie mengunjungi Desa Perlang sebagai salah satu lokasi SMA Unggul Garuda di Kepulauan Bangka Belitung, Minggu (09/02/2025)….

Penjabat Sekda Sambut Stella Christie
PANGKALPINANG – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Fery Afriyanto menyambut kedatangan Wakil Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, Dan Teknologi Republik Indonesia, Stella Christie di Bandar Udara Depati Amir Pangkalpinang,…

Program Makan Bergizi Gratis Tunggu Juknis
PANGKALPINANG – Program besar Presiden Prabowo Subianto, yaitu Makan Bergizi Gratis dengan sasaran siswa sekolah dan ibu hamil / menyusui terus dilakukan penyempurnaan dalam pelaksanaannya di seluruh daerah di Indonesia….

Rakor Ini Dinisiasi Oleh Kejaksaan Agung
PANGKALPINANG – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Fery Afriyanto bersama Bupati, Kejati dan instansi terkait lainnya mengikuti Rapat Koordinasi Rencana Tata Kelola Kerja Sama Kemitraan Terkait Jasa Penambangan…

Kini, Mutasi Plat Nomor Kendaraan Dari Luar Daerah Bebas Biaya
PANGKALPINANG – Banyaknya pengguna plat kendaraan luar daerah menjadi potensi yang luput dari Pemerintah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Karenanya, untuk meningkatkan pengguna Plat BN (plat nomor kendaraan wilayah Bangka Belitung),…

Segini Kebutuhan Anggaran Makan Gratis SMA/SMK di Babel
PANGKALPINANG – Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Fery Afriyanto menghadiri Rapat Badan Anggaran Bersama Rapat Tim Anggaran Pemerintah Daerah Tentang Anggaran Program Makan Bergizi Gratis Dalam Anggaran Pendapatan…