Warga Tangkap Ular Piton Pemangsa Ternak

Warga Tangkap Ular Piton Pemangsa Ternak

HEADLINE

SELUMA – Warga Kelurahan Selebar, Kecamatan Seluma Timur, menangkap seekor ular piton sepanjang kurang lebih tiga meter, Senin malam. Fadli, pemilik hewan ternak mengatakan ular piton itu ditangkap saat akan…

Bayi Perempuan Ditemukan di Kebun Sawit

Bayi Perempuan Ditemukan di Kebun Sawit

HEADLINE

SELUMA – Warga Desa Jenggalu, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Seluma sempat dibuat heboh atas penemuan seorang bayi perempuan. Menurut keterangan Kepala Desa Jenggalu, Jhon Midarling, bayi malang itu ditemukan pertama kali…

Bupati Usul Buat Perda Pakaian Adat

Bupati Usul Buat Perda Pakaian Adat

HEADLINE

SELUMA – Bupati Seluma, Erwin Octavian, menggelar halal bihalal bersama tokoh masyarakat dan guru pencak silat di Gedung Daerah Serasan Seijoan, Senin (22/4/2024). Turut hadir dalam acara tersebut, Ketua Badan…

Semakin Gencar Membangun Bumi Serasan Seijoan

Semakin Gencar Membangun Bumi Serasan Seijoan

HEADLINE

SELUMA – Menjelang akhir masa jabatannya sebagai Bupati Seluma, Erwin Octavian, semakin gencar membangun Bumi Serasan Seijoan. Hal ini terbukti dengan telah dilaksanakannya titik nol di beberapa ruas jalan, tanda…

Warga Harapkan Jalan Segera Diperbaiki

Warga Harapkan Jalan Segera Diperbaiki

HEADLINE

SELUMA – Warga Desa Sengkuang Jaya, Kecamatan Seluma Barat, Kabupaten Seluma, berharap akses jalan menuju pemukiman rumah warga untuk segera diperbaiki. Sebab, jalan tersebut akses jalan satu-satunya untuk keluar dari…

Garap Perda Baru Tentang PAD

Garap Perda Baru Tentang PAD

HEADLINE

SELUMA – Pajak merupakan salah satu penghasil pendapatan asli daerah di Kabupaten Seluma. Saat ini ada sebelas jenis pajak yang menghasilkan pendapatan asli daerah di Bumi Serasan Seijoan. Sebelumnya mekanisme tata…

Target PAD Tidak Terpenuhi

Target PAD Tidak Terpenuhi

HEADLINE

SELUMA – Taregt Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Seluma pada tahun anggaran 2023 lalu tidak terpenuhi. Kepala Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Seluma, melalui Kepala Bidang Pendapatan, Rudi Hartono, menyebutkan target PAD…

Tidak Ada Penambahan, Ini Sumber PAD Seluma

Tidak Ada Penambahan, Ini Sumber PAD Seluma

HEADLINE

SELUMA – Pendapatan Asli Daerah, yaitu pendapatan yang diperoleh daerah yang dipungut berdasarkan peraturan daerah. PAD bertujuan memberikan kewenangan kepada pemerintah daerah untuk mendanai pelaksanaan otonomi daerah, salah satu penghasil…

Giliran Pejabat Eselon II Akan Dimutasi

Giliran Pejabat Eselon II Akan Dimutasi

HEADLINE

SELUMA – Rabu kemarin Bupati Seluma, Erwin Octavian, melantik dan mengambil sumpah jabatan 62 pejabat administrasi dan fungsional. Ada 28 pejabat Eselon III dan 28 pejabat Eselon IV, serta 6…